Ganjar Pranowo Cek Sekolah dengan PTM 100 Persen, Orang Tua Banyak yang Senang

- 4 Januari 2022, 16:13 WIB
Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo saat meninjau pelaksanaan PTM 100 persen.
Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo saat meninjau pelaksanaan PTM 100 persen. /Humas Pemprov Jateng

Berdasarkan laporan sementara yang masuk, hampir semua sekolah tingkat SMA di Kota Semarang sudah melakukan PTM 100 persen.

"Kalau di Semarang hampir semua sudah melakukan. Sekarang lagi saya minta merekap semua termasuk yang di level SD-SMP. Masih saya tunggu, mudah-mudahan hari ini sudah ada laporan. Sampai kemarin belum pada melaporkan," kata Ganjar.

Kepala SMAN 10 Kota Semarang, Sukirna, mengatakan pelaksanaan PTM 100 persen sudah dilakukan sejak hari Senin, 3 Januari 2022.

Dengan adanya PTM 100 persen, sejumlah orang tua banyak yang senang dan belum ada yang menyatakan keberatan.***

Halaman:

Editor: Sonia Okky Astiti

Sumber: Humas Provinsi Jawa Tengah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x