Cek Jadwal 3 Tahap Migrasi TV Digital, Berikut Cara Dapatkan Set Top Box (STB) Gratis dari Kominfo

- 27 November 2021, 17:50 WIB
Program Migrasi dari TV Analog ke TV Digital
Program Migrasi dari TV Analog ke TV Digital /Kominfo

Media Magelang - Cek jadwal 3 tahap migrasi TV digital yang akan dilakukan oleh pemerintah secara bertahap.

Tahapan migrasi TV digital ini akan dilakukan secara bertahap sesuai dengan wilayah dan daerah yang telah ditetapkan.

Migrasi TV digital yang akan dibagi kedalam 3 tahapan ini, nantinya diperkirakan akan selesai pada akhir tahun 2022.

Baca Juga: Berikut Syarat dan Cara Mendapatkan Set Top Box (STB) Gratis dari Kominfo

Selain jadwal 3 tahap migrasi, artikel ini akan menjelaskan cara mendapatkan Set Top Box (STB) dari Kominfo .

Ketersediaan serta pembagian Set Top Box (STB) ini menjadi aspek yang penting untuk mendukung implementasi pemerintah dalam pelaksanaan ASO.

Untuk menikmati siaran TV digital, warga di sekitar ASO tidak perlu mengganti antera rumah atau antena UHF.

Baca Juga: Sudah Daftar DTKS Kemensos untuk Dapat Set Top Box (STB) Kominfo? Begini Syaratnya

Ada 2 cara untuk menangkap siaran TV digital yaitu TV analog dengan bantuan Set Top Box (STB) atau TV digital dengan perangkat penerima DVB T2.

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah