Vaksin Dosis Ketiga Akan Dimulai 12 Januari 2022, Begini Syarat dan Kriterianya

- 5 Januari 2022, 09:33 WIB
Ilustrasi vaksin Covid-19
Ilustrasi vaksin Covid-19 /pixabay.com/cromaconceptovisual

Media Magelang - Pemerintah akan memulai program vaksin dosis ketiga atau vaksin booster mulai 12 Januari 2022 bagi yang memenuhi syarat dan kriteria.

Program vaksin dosis ketiga atau vaksin booster ini dilakukan pemerintah sesuai anjuran Badan Kesehatan Dunia (WHO).

Adapun vaksinasi lanjutan ini diberlakukan bagi masyarakat dengan usia di atas 18 tahun.

Baca Juga: Vaksin Covid-19 untuk Anak Sudah Mulai, Cek syarat, dosis, dan Lokasi Berikut

Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin menyebutkan bahwa pemerintah telah menyiapkan 230 juta dosis vaksin untuk laksanakan vaksinasi lanjutan atau booster tersebut.

Sementara itu, pemerintah juga menyiapkan tiga pilihan soal pelaksanaan program vaksin ini, yaitu program pemerintah, penerima bantuan iuran (PBI) BPJS Kesehatan, dan mandiri alias berbayar.

Adapun soal vaksin yang akan digunakan untuk laksanakan program ini masih menunggu rekomendasi dari Indonesian Technical Advisory Group on Immunization (ITAGI) dan Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM).

Baca Juga: Omicron Kebal Vaksin? Berikut Penjelasan Pemerintah Resmi Tutup Pintu Masuk dengan Beberapa Riwayat Perjalanan

Syarat dan Kriteria Penerima Vaksin Booster

Halaman:

Editor: Dinda Silviana Dewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x