Ini Syarat dan Cara Daftar Jadi Penerima Set Top Box (STB) TV Digital Gratis Kominfo Tahun 2022

- 15 Januari 2022, 07:48 WIB
Ini Syarat dan Cara Daftar Jadi Penerima Set Top Box (STB) TV Digital Gratis Kominfo Tahun 2022
Ini Syarat dan Cara Daftar Jadi Penerima Set Top Box (STB) TV Digital Gratis Kominfo Tahun 2022 /Instagram.com/@Indonesiabaik.id./

Adapun cara daftar DTKS Kemensos yaitu bisa dilakukan dengan mendatangi kantor desa atau kelurahan setempat dengan membawa KTP dan KK.

Lalu bagaimana dengan usul mandiri secara online lewat aplikasi Cek Bansos?

Dengan aplikasi Cek Bansos masyarakat memang bisa usul jadi penerima bansos, namun bukan STB Kominfo, karena dipilihan tidak ada.

Itu hanya bisa digunakan untuk usul bansos dari Kemensos saja.

Jadi yang bisa dilakukan hanya usul bansos PKH atau BPNT, baru setelah masuk ke DTKS dan ternyata sesuai dengan syarat dari Kominfo, kemungkinan akan mendapat STB gratis tersebut.

Rencananya, pembagian Set Top Box (STB) gratis ini akan dilakukan Kominfo melalui kantor pos atau secara langsung dari rumah ke rumah.

Demikian informasi terkait bantuan Set Top Box (STB) gratis dari Kominfo tahun 2022, ada syarat dan upaya yang bisa dilakukan untuk jadi penerima.***

Halaman:

Editor: Devana Dea Prastya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah