Update Merapi Hari Ini: Tidak Ada Guguran Lava Pada Jumat, 8 Januari 2021 Pagi

- 8 Januari 2021, 08:04 WIB
Ilustrasi gunung merapi.
Ilustrasi gunung merapi. /Dok.Antara/

Media Magelang - Unpdate aktivitas Gunung Merapi hari ini terlihat normal, di mana tidak ada guguran awan panas berdasarkan tiga titik Pengamatan Gunung Merapi (PGM).

Aktivitas Gunung Merapi pun relatif menurun setelah Kamis, 7 Januari 2021 kemarin alami 2 kali guguran lava atau awan panas sebanyak 2 kali, berdasarkan pantauan dari PGM.

Meski tidak mengeluarkan guguran awan panas pada Jumat pagi, tetapi status Gunung Merapi masih berada di level III Siaga sehingga erupsi dapat terjadi setiap saat.

Baca Juga: Ini Aturan Selama PSBB Jawa-Bali di Januari 2021, Harus Ditegakkan Untuk Tekan Kasus Covid-19!

Oleh karenanya, BPPTKG menghimbau masyarakat di sekitar lereng Gunung Merapi untuk waspada dan siap untuk mengungsi apabila terjadi lonjakan erupsi yang lebih besar.

Saat ini, masyarakat di radius 5 km dari puncak Gunung Merapi sudah dihimbau untuk mengungsi ke posko yang pengungsian yang disiapkan oleh pemerintah setempat.

Di sisi lain, berdasarkan pengamatan dari tiga titik PGM, di sekitar Gunung Merapi, aktivitasnya relatif normal.

Baca Juga: Harus Tetap Waspada, BPPTKG Sebut Erupsi Gunung Merapi 2021 Berbeda dengan 2006 Lalu

Dari PGM Babadan, Gunung Merapi terpantau normal dengan suhu udara mencapai 18,2 derajat celcius, dengan arah angin yang relatif tenang.

Halaman:

Editor: Permadi Suntama

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x