Kabaharkam Polri dan Menkes Gelar Pelatihan Tracer Covid-19, Senkom Mitra Polri Jateng Diberi Pelatihan

- 19 Juni 2021, 15:20 WIB
Kabaharkam Polri membuka pelatihan tracer Covid-19 di Hotel UTC Jl. Kelud Raya No. 2 Semarang, Sabtu, 19 Juni 2021.*
Kabaharkam Polri membuka pelatihan tracer Covid-19 di Hotel UTC Jl. Kelud Raya No. 2 Semarang, Sabtu, 19 Juni 2021.* /

Dengan adanya kasus Covid-19 yang tinggu, maka diperlukan strategi pengendalian kasus yang juga disesuaikan dengan kapasitas daerah masing-masing.

Dengan terus meningkatnya kasus Covid-19 dapat mengganggu pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat, khsusnya di Jateng.

"Kondisi ini dapat mengganggu pemeliharaan kamtibmas khususnya di Jawa Tengah, ini patut menjadi perhatian Pemeritah Daerah, TNI, Polri dan masyarakat untuk lebih berhati-hati," ucap Luthfi.

Polda Jateng saat ini sedang berupaya untuk dapat memutus mata rantai penyebaran Covid-19 yang tengah terjadi.

Banyak upaya yang terus dilakukan, mulai dari penyelenggaraan ini hingga dukungannya dalam program vaksinasi.

Selain itu untuk meningkatkan angka kesembuhan dan penurunan angka kematian akibat Covid-19, Polda Jateng juga berupaya untuk melaksanakan Operasi Kontijensi yang dilakukan di wilayah zona merah.

Hingga saat ini tercatat ada 201 relawan dari Senkom Mitra Polri yang hadir dalam pelatihan Tracer Covid-19.

Mereka berasal dari 35 Kabupaten/Kota se-Jawa Tengah, dimana masing-masing dari mereka berjumlah 5 orang pengurus daerah Senkom Mitra Polri.

Katno juga menuturkan bahwa Senkom Mitra Polri Jateng saat ini tengah melaksanakan tugas kemanusiaan dengan membantu pemerintah, Polri, dan masyarakat dalam menuntaskan kasus Covid-19.

Selaim itu, Arif menjelaskan bahwa tracer akan bertugas untuk menanyai orang yang terifeksi Covid-19.

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum

Sumber: Humas Polda Jateng


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x