Pendaftaran BLT BPUM UMKM 2021 Kota Yogyakarta Tahap 2 Ditutup 31 Mei, Simak Alur dan Persyaratannya!

- 19 Mei 2021, 15:29 WIB
Informasi pendaftaran BLT BPUM UMKM 2021 Kota Yogyakarta dibuka mulai 4 Mei dan ditutup pada 31 Mei 2021.
Informasi pendaftaran BLT BPUM UMKM 2021 Kota Yogyakarta dibuka mulai 4 Mei dan ditutup pada 31 Mei 2021. /

Media Magelang – Pendaftaran BLT BPUM UMKM 2021 Kota Yogyakarta telah memasuki tahap 2.

Pendaftaran tahap 2 BLT BPUM UMKM 2021 Kota Yogyakarta ini dibuka mulai 4 Mei dan ditutup pada 31 Mei 2021.

Bagi Anda yang sudah mendaftar BLT BPUM UMKM 2021 Kota Yogyakarta namun belum melengkapi dan mengumpulkan berkas-berkas pendaftaran, hendaknya segera dilakukan, mengingat pengumpulan berkas-berkas tersebut terakhir adalah 31 Mei 2021.

Baca Juga: Sebelum Terlanjur Diverifikasi, Simak Cara Ubah Data Penerima BLT BPUM UMKM 2021 dari Pemkab Sleman

Selain kewajiban mengumpulkan berkas-berkas pendaftaran dengan segera, Anda juga perlu menyimak dengan cermat alur pendaftaran BLT BPUM UMKM 2021 Kota Yogyakarta tahap 2 ini agar tidak terjadi kesalahan.

Berikut ini Media Magelang mengulas tentang alur dan persyaratan pendaftaran BLT BPUM UMKM 2021 Kota Yogyakarta tahap 2.

Alur Pengajuan atau Pendaftaran BLT BPUM UMKM 2021 Kota Yogyakarta Tahap 2

1. Masuk melalui aplikasi Jogja Smart Service (JSS) yang terdapat dalam Playstore atau masuk ke browser dan buka website jss.jogjakota.go.id.

Baca Juga: Link Live Streaming Gratis Drama Korea Law School Episode 10 Sub Indo

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum

Sumber: Instagram @pemkotjogja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x