Jangan Terkecoh! Berikut Tips Memilih Set Top Box (STB) Berkualitas Baik

- 15 Januari 2022, 15:45 WIB
Ilustrasi: macam-macam Set Top Box (STB) Kominfo.
Ilustrasi: macam-macam Set Top Box (STB) Kominfo. /Tangkapan Layar YouTube.com/Tamtam Boyz

Baca Juga: Syarat dan Cara Dapatkan Set Top Box (STB) Gratis Kominfo, Bisa Nonton TV Digital Setelah Migrasi Diberlakukan

1. Sesuaikan dengan kebutuhan.

Beda harga dan merek bisa jadi beda tambahan fitur.

2. Survei kualitas di internet.

Ketahui kelebihan dan kekurangan dari tiap STB yang ada di pasaran.

3. Pastikan membeli yang bersertifikat Kominfo.

Ciri-ciri yang bisa dilihat adalah pada kemasan produk terdapat tulisan DVB-T2, tulisan ‘Siap Digital’, dan terdapat gambar MODI. MODI adalah maskot siaran digital.

Set Top Box (STB) yang sudah tersertifikasi Kominfo adalah bentuk jaminan jika perangkat tersebut pasti bisa digunakan. Semua fitur siaran digital bisa berfungsi optimal.

Untuk referensi, Media Magelang berikan daftar STB yang sudah bersertifikat dari Kominfo:

1. Akari ADS-16

Halaman:

Editor: Sonia Okky Astiti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah