Berikut 9 Cara Mudah untuk Mengatasi Gangguan Tidur atau Insomnia

- 27 Mei 2022, 21:00 WIB
Berikut 9 Cara Mudah untuk Mengatasi Gangguan Tidur atau Insomnia
Berikut 9 Cara Mudah untuk Mengatasi Gangguan Tidur atau Insomnia /orami

2. Membuat jadwal tidur dan luangkan waktu untuk relaksasi

Ketika kita terbiasa untuk mematuhi jadwal tidur, hal tersebut akan mengurangi kebiasaan bergadang.

Dan kamu juga bisa mencoba melakukan yoga atau pilates untuk merelaksasikan tubuh.

3. Antisipasi perubahan jam tidur saat bepergian

Saat bepergian ke luar kota, kadang kita tidak terbiasa dengan tempat tidurnya yang biasanya akan membuat kita sulit tidur.

Maka, cobalah untuk tidur lebih awal dari jam yang biasanya digunakan.

4. Konsumsi makanan sehat dan berolahraga

Nutrisi pada makanan yang dikonsumsi juga berperan penting dalam menentukan kualitas tidur.

Berolahraga tiga puluh menit setiap hari, atau seratus lima puluh menit dalam satu minggu juga dapat membantu mengatasi insomnia.

5. Kurangi konsumsi minuman berkafein atau beralkohol

Halaman:

Editor: Sonia Okky Astiti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah